Sabtu, 19 Februari 2022

Kopi dan Buku

*10 KOPI*


1. Hidup ini seperti secangkir kopi, pahit dan manis menyatu dalam kehangatan.

2. Hanya kopi yang rasa pahitnya dapat dinikmati.

3. Ketika kata-kata tak lagi banyak berbicara, secangkir kopi  bisa jadi perantara dan mencairkan suasana.

4. Jadilah seperti kopi di pagi ini. Walau sendiri, namun memberikan inspirasi tanpa henti.

5. Kopi ini pahit, tapi jika minumnya sambil melihat kamu .. rasanya jadi manis.

6. Jadilah seperti kopi pagi ini. Walau sendiri namun memberikan ketenangan dan inspirasi.

7. Kopi ini tidak lagi butuh gula jika kamu ada dihadapan ku

8. Sepahit-pahitnya kopi, lebih pahit jika tidak ada kamu.

9. Kamu dan kopi adalah dua hal yang sama. Sama-sama bikin aku semangat.

10. Kopi aja bisa bikin deg-degan, apalagi kamu.


*10 BUKU*


1. Buku adalah sahabat paling setia, rela mendampingi dimana pun dan kapan pun tanpa pernah memikirkan dirinya.

2. Buku yang baik adalah buku yang selalu membaca pikiran pembacanya.

3. Cukup dengan sebuah tulisan, kita bisa mengubah dunia.

4. Begitu banyak buku, begitu sedikit waktu. Bukan kita yang membaca buku, tp buku yang membaca kita.

5. Buku bagian dari kehidupan. Maka jangan malu jika kamu disebut kutu buku.

6. Kita tidak harus menunggu datangnya inspirasi, kita sendirilah yang menciptakan nya. 

7. Penulis tidak pernah dilahirkan, tetapi dia diciptakan. 

8. Didalam cahaya-Mu aku belajar mencintai, didalam keindahan-Mu aku belajar menulis puisi. 

9. Buku adalah jendela dunia, kita bisa melihat dunia tanpa melakukan perjalanan.

10. Buku selalu memberi sayap-sayap baru yang akan membawa terbang ke taman-taman pengetahuan.

CARA MEMBUAT DAUR ULANG KERTAS

Jika anda pekerja diperkantoran biasanya ada kertas bekas lalu dibuang atau dihancurkan dengan mesin penghancur kertas. Kertas y...